Italia Kucurkan Miliaran Euro Untuk Paket Bantuan COVID-19
14 July 2020
Pemerintah Italia dikabarkan sedang mempersiapkan paket stimulus sebesar 20 miliar euro yang diperuntukan untuk keringanan pajak dan bantuan dana bagi sektor otomotif, otoritas lokal, dan juga pekerja yang diberhentikan sementara. Pengeluaran tambahan tersebut akan melibatkan pinjaman tambahan dan mendorong defisit anggaran Italia menjadi sekitar 11,6% melebihi pengeluaran nasional pada bulan April lalu sebesar 10,4%.