https://mobilku-dev2.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/assets/logoHeader.png
https://mobilku-dev2.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/assets/human-logo.png
https://mobilku-dev2.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/5b20ca5e-fa8b-4f7b-b1c6-1859aff56521.JPG
https://mobilku-dev2.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/20978007-7b74-4262-9ad3-a0a3364ad4d1.jpg
https://mobilku-dev2.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/36e28006-4b0f-415e-8e51-bd00f0c5f300.jpg
https://mobilku-dev2.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/e26c8c64-6748-4f82-9320-8bd888d5c0f8.png
https://mobilku-dev2.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/0da17d5b-5869-40e2-bc84-99763c6ca24a.jpg
https://mobilku-dev2.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/5b20ca5e-fa8b-4f7b-b1c6-1859aff56521.JPG
https://mobilku-dev2.s3.ap-southeast-3.amazonaws.com/news/1000/20978007-7b74-4262-9ad3-a0a3364ad4d1.jpg

Ternyata Bagian Dalam Ban Terlihat Seperti Tenggorokan Ular Anakonda !

03 August 2020

dilihat 126x

Mobilku.com - Pernahkah kalian menyadari bahwa hasil rekaman dari action camera telah banyak mengubah cara pandang kita terhadap dunia. Hal tersebut pertama kali diperkenalkan pada tahun 2004 ketika action camera pertama yang tersedia secara komersial diciptakan oleh Woodman Labs (GoPro).


Action camera telah banyak digunakan dari mulai untuk merekam kegiatan secara spontan hingga keperluan penelitian. Tapi pernahkah kalian berfikir untuk menempatkan kamera tersebut di antara pelek dan ban mobil? Akun YouTube Warped Perception menjawab pertanyaan tersebut dengan memasangkan kamera GoPro beserta dengan sebuah lampu untuk penerangan di dalam ban Mercedes-Benz E55 AMG. Mereka bertujuan melihat seperti apa kondisi di bagian dalam ban ketika mobil sedang dijalankan.


Hasil rekamannya pun cukup mengesankan, kamera merekam bagian dalam ban yang terlihat seperti layaknya tenggorokan seekor ular Anakonda. Bahkan begitu mobil tersebut berjalan, kamera menampilkan ban yang mulai berubah bentuk karena menghantam aspal. Seringkali juga banyak terlihat bebatuan dan kerikil yang mengelilingi bagian dalam ban. Memang hal ini seperti terkesan iseng dan kurang kerjaan, namun bisa saja hal tersebut kedepannya digunakan untuk penelitian bukan?

0 Komentar


Tambah Komentar